-->

Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ?

Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ? kunci jawaban Uji Kompetensi 4 halaman 93.
Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ?

Sosiologi Info - Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ?

Berikut dibawah ini adalah merupakan kunci jawaban dalam Uji Kompetensi 4 untuk kelas VII SMP/MTs halaman 93.

Uji Kompetensi 4 

Perlu adik adik ketahui bahwa, suatu bangsa tak akan dapat berubah mana kala bangsa itu tidak mau dan tidak ada keinginan untuk melakukan dan mengubah dirinya sendiri. 

Itulah yang terjadi kepada Indonesia. Dimana bangsa Indonesia tak akan mungkin menjadi bangsa yang bebas merdeka dari penjajahan. 

Seperti yang dirasakan pada saat ini. Apabila tak ada usaha untuk bangkit dan melepaskan diri dari penjajahan pada masa dahulu. 

Dimana dengan kesadaran bangsa Indonesia untuk bangkit dan tumbuh melawan penjajahan. 

Seiring dengan lahirnya generasi generasi muda yang terdidik dan peduli akan nasib bangsanya sendiri dan nasib kemerdekaan bangsa Indonesia. 

Misalnya seperti penjajahan Belanda yang dapat menguasai daerah wilayah Bangsa Indonesia dalam waktu yang cukup lama. 

Pada saat itu, Bangsa Indonesia sangat mudah untuk dipecah belah dan perjuangan yang mana dilakukan oleh bangsa Indonesia masih bersifat kedaerahan. 

Tidak menyeluruh. Nah Boedi Oetomo hadir sebagai salah satu organisasi nasional pertama yang mana.

Meletakkan semangat kebangkitan nasional bagi perjuangan bangsa dan negara Indonesia dalam meraih kemerdekaan bangsa Indonesia pada saat itu.

Adik adik, Yuk jawablah soal-soal di bawah ini dengan benar ya !

Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ?

Berikut dibawah ini adalah jawaban dari pertanyaan soal diatas yaitu : 

1. Rusaknya Ekonomi Eropa dan Berkembangnya Teknologi

Dengan rusaknya ekonomi eropa pada saat itu diakibatkan adanya peperangan. 

Begitu juga dengan semakin berkembangnya teknologi pelayaran pada abad ke-15 yang menyebabkan negara negara di eropa.

Yang mereka melakukan ekspedisi untuk mencari sumber sumber ekonomi baru ke seluruh dunia. Salah satunya di Asia dan termasuk Indonesia.

2. Ekspedisi untuk Menemukan Sumber Ekonomi 

Ekspedisi itu ternyata banyak menemukan sumber ekonomi, lahan lahan baru untuk dijadikan dan dilakukannya perdagangan. 

Nah dengan hasil temuan itulah, bangsa Eropa termasuk Belanda pada masa itu tidak hanya melakukan perdagangan saja. 

Melainkan mereka langsung menguasai serta melakukan penjajahan dan menjajah negara negara di Asia yang mereka anggap baru diketemukan. 

3. Mencari Rempah Rempah

Memang bangsa eropa dan termasuk Belanda yang mereka melakukan penjajahan ke negara negara yang ada di Asia termasuk Indonesia. 

Awalnya untuk mencari rempah rempah. Dimana pada masa itu, rempah rempah adalah komoditas yang sangat berharga dan menguntungkan secara ekonomi. 

Nah dengan adanya rempah rempah inilah menjadi alasan terbesar dan utama bangsa eropa datang ke negara di Asia termasuk lah Indonesia. 

Rempah rempah yang didapat di Indonesia, kemudian dijual ke eropa ternyata punya harga yang tinggi. 

Nah dari situlah, Bangsa Eropa termasuk Belanda ingin mengambil rempah rempah secara langsung dari daerah wilayah Indonesia. 

Namun, perlu diingat bahwa mereka datang tidak hanya untuk mengambil rempah rempah. Melainkan juga untuk mengambil alih perdagangan di Indoensia. 

Oleh karena itu, dengan demikian tujuan dari Bangsa Eropa termasuk adalah Belanda melakukan penjajahan ke negara negara Asia.

Yaitu untuk mengambil alih perdagangan serta ingin menguasai dan mengambil secara langsung rempah rempah yang dihasilkan di Negara Asia termasuk Indonesia.

Itulah beberapa jawaban dari pertanyaan untuk soal diatas ya adik adik semuanya. Silahkan untuk mencari bahan referensi lainnya.

Sekilas Sejarah 

Dimana dengan jatuhnya konstantinopel ke tangan TURKI USMANI yaitu pada tahun 1453. Telah menjadi titik balik bagi perkembangan ekonomi dan politik di Eropa. 

Dimana karena itu peristiwa yang menyebabkan terputusnya jalur perdagangan rempah rempah yang melewati Konstantinople. 

Dengan kondisi itulah mendorong negara negara di Eropa misalnya seperti Portugal dan Spanyol, Belanda untuk menemukan dan mencari jalur perdagangan lainnya yang menjadi alternatif ke tempat asal rempah rempah tersebut. 

Nah bangsa Eropa pertama yang mencapai wilayah Nusantara adalah yang merupakan sumber penting rempah rempah. 

Dimana negara itu adalah bangsa Portugis yang sampai di Nusantara pada tahun 1512. 

Dimana kedatangan dan kesuksesan dari Portugis dalam menemukan jalur jalur pelayaran rempah rempah itulah yang ditiru oleh bangsa eropa lain seperti Belanda misalnya. 

Nah proses kedatangan Belanda ke Indonesia dimulai dengan adanya keinginan Belanda menemukan jalur langsung perdagangan rempah rempah tersebut. 

Belanda melakukan penjelajahan dengan memanfaatkan rute. 

Dimana telah ditemukan oleh Portugal peta rute ini berhasil didapatkan Belanda melalui para pedagang yang sebelumnya berdagang di Lisabon.

Berbekalkan informasi tentang rute pelayaran Portugis itulah, Belanda mengirimkan ekspedisi kali pertamanya. 

Nah dimana Ekspedisi ini dipimpin oleh Cornelis De Houtman. Mereka sampai di Banten pada Juni 1596. 

Dimana ekspedisi ini menempuh rute yang dilewati pelaut Portugis yakni mengitari Benua Afrika di Tanjung Harapan. 

Ekspedisi dari Belanda inilah berhasil mencapai Indonesia. Untuk kali pertama ekspedisi yang dari Belanda berhasil sampai ke Indonesia. 

Nah dari keberhasilan itulah, Belanda mendirikan kongsi dagang yang disebut dengan VOC. 

Dari sinilah awal kekuasaan dari Belanda dan hingga melakukan penjajahan kepada masyarakat Indonesia selama kurang lebih sekitar tiga abad.

Demikianlah pembahasan untuk jawaban Berikan Pendapatmu Mengapa Bangsa Eropa Termasuk Belanda Melakukan Penjajahan ke Negara Negara di Asia ?

Berikut dibawah ini adalah merupakan kunci jawaban dalam Uji Kompetensi 4 untuk kelas VII SMP/MTs halaman 93.

*DisclÉ‘mer untuk kunci jÉ‘wÉ‘bÉ‘n diÉ‘tÉ‘s 

1. Kunci jÉ‘wÉ‘bÉ‘n untuk soÉ‘l pertÉ‘nyÉ‘É‘n dÉ‘n tugÉ‘s diÉ‘tÉ‘s tidÉ‘klÉ‘h menjÉ‘di kunci jÉ‘wÉ‘bÉ‘n yÉ‘ng mutlÉ‘k benÉ‘r É‘tÉ‘upun sÉ‘lÉ‘h. 

Kɑrenɑ jɑwɑbɑn diɑtɑs hɑnyɑ sebɑgɑi bɑhɑn pembelɑjɑrɑn dɑn untuk menɑmbɑh referensi sɑjɑ. Jɑdi tidɑk ɑdɑ jɑminɑn jɑwɑbɑn diɑtɑs benɑr.

2. SoÉ‘l untuk pertÉ‘nyÉ‘É‘n diÉ‘tÉ‘s memungkinkÉ‘n untuk kunci jÉ‘wÉ‘bÉ‘nnyÉ‘ bersifÉ‘t terbukÉ‘. Itu É‘rtinyÉ‘ É‘dik É‘dik dÉ‘pÉ‘t menÉ‘mbÉ‘h, menemukÉ‘n, mengeksplore jÉ‘wÉ‘bÉ‘n lÉ‘innyÉ‘. 

3. Kunci jɑwɑbɑn diɑtɑs tidɑk bisɑ dijɑdikɑn sebɑgɑi pɑtokɑn dɑlɑm menjɑwɑb soɑl ɑtɑu tugɑs yɑng diberikɑn.

JÉ‘wÉ‘bÉ‘n diÉ‘tÉ‘s hÉ‘nyÉ‘ untuk bÉ‘hÉ‘n pembelÉ‘jÉ‘rÉ‘n dÉ‘n pegÉ‘ngÉ‘n kepÉ‘dÉ‘ siswÉ‘, pelÉ‘jÉ‘r, É‘tÉ‘u orÉ‘ng tuÉ‘ yÉ‘ng mendÉ‘mpingi É‘nÉ‘knyÉ‘ belÉ‘jÉ‘r di rumÉ‘h. 

Sumber BÉ‘cÉ‘É‘n Sosiologi.info : 

Buku Pembelɑjɑrɑn tentɑng Pendidikɑn Pɑncɑsilɑ dɑn Kewɑrgɑnegɑrɑɑn, Edisi Revisi 2017, Penulis oleh Lukmɑn Suryɑ Sɑputrɑ, Idɑ Rohɑyɑni, dɑn Sɑlikun, Penyelisɑ Penerbitɑn oleh Pusɑt Kurikulum dɑn Perbukuɑn, Bɑlitbɑng, Kemendikbud

Ikuti Sosiologi Info di Google News, klik disini !