-->

35+ Judul Skripsi Sosiologi Terbaru, Ini Contohnya

Ada 35+ Judul Skripsi Sosiologi Terbaru, Ini Contohnya.
35+ Judul Skripsi Sosiologi Terbaru, Ini Contohnya

Sosiologi Info - Kamu sedang mencari contoh judul skripsi penelitian untuk di bidang jurusan Sosiologi ? Nah berikut ini beberapa contohnya ya.

Simak penjelasan dan ulasannya dengan seksama dibawah ini sesuai dengan berbagai fenomena sosial yang terjadi, atau yang ada di masyarakat terbaru. Yuk Baca.

Tugas Akhir Seorang Mahasiswa

Mahasiswa sudah pasti akan menyelesaikan tugas akhirnya untuk mendapatkan gelar sarjana yaitu dengan membuat skripsi penelitian. 

Tentunya dalam tahap awal untuk membuat sebuah penelitian skripsi seorang mahasiswa perlu mendapatkan contoh dan referensi dari penelitian sebelumnya.

Apalagi dalam membuat dan menyusun skripsi tidak bisa mudah serta gampang untuk mendapatkan judul penelitian tersebut.

Nah pada kesempatan kali ini, ada beberapa contoh judul skripsi sosiologi terbaru yang coba Sosiologi Info rangkum.

Dimana judul skripsi terbaru ini diperuntukan untuk mahasiswa sosiologi yang berminat melakukan penelitian yang relevan. Simak dibawah ini ya contohnya.

Contoh Judul Skripsi Sosiologi Terbaru

Daftar Contoh Judul Skripsi untuk Penelitian yang ada di Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau Vol. 8 : Edisi II Juli - Desember 2021, yaitu sebagai berikut :

1. Dampak Program Keluarga Harapan (PKH) Terhadap Rumah Tangga Sangat Miskin (RTSM) Dalam Meningkatkan Pendidikan di Desa Teluk Pauh kecamatan Pangean Kabupaten Kuantan Singingi | Penulis oleh Miftahul Rizki

2. Konsep Diri Komunitas Muslimah Motivation (Mumo)di Kota Pekanbaru | Penulis oleh Fitri Yanti

3. Budaya Populer Korea di Pekanbaru (Studi Tentang Bentuk Identifikasi dan Gaya Hidup) | Penulis oleh Angga Muchly Derinopri Nasution

4. Pengelolaan Aktivitas Ekonomi di Jalur Pedestrian di Kawasan Pertokoan Sekitar Mall Pekanbaru di Jalan Sudirman Kota Pekanbaru | Penulis oleh Razak Priatama

5. Persepsi Nelayan Terhadap Keberadaan Alat Tangkap Bagan Apung di Kanagarian Kacang Danau Singkarak | Penulis oleh Refoindra Thamrin

6. Strategi Pedagang Buah dalam Berjualan di Pasar Pagi Arengka Kota Pekanbaru | Penulis oleh Adila De Chika

7. Respon Masyarakat Terhadap Pelayanan Kelurahan Rejosari Kecamatan Tenayan Raya Kota Pekanbaru | Penulis oleh Rizki Abdia Fernanda

8. Makna Cantik Bagi Mahasiswi Sosiologi Fakultas Ilmu Politik dan Ilmu Sosial | Penulis oleh Ayu Syafitri

9. Minat Orang Tua Dalam Menyekolahkan Anak di MTS Thamrin Yahya Kecamatan Rambah Hilir Kabupaten Rokan Hulu | Penulis oleh Wirdatul Jannah

10. The Existence Of Minangkabau Male Taylor (Case Study Simpang Baru Market, Tampan District, Pekanbaru) | Penulis oleh M Aldo Malib

11. Shui Rumah Tinggal : Tindakan Sosial dan maknanya Bagi Etnis Tionghoa di Kota Pekanbaru | Penulis oleh Kenzia Ardaneshwary Rinson

12. Tindakan Orang Tua Melakukan Sunat Pada Anak Perempuan di Kelurahan Ukui Kecamatan Ukui Kabupaten Pelalawan | Penulis oleh Safitri

13. Strategi Bertahan Hidup Wanita Pemulung di Tempat Penampungan Sementara (TPS) Kec Senapelan, Kota Pekanbaru | Penulis oleh Desti Angelina Sipahutar

14. Potret Kehidupan Sosial Ekonomi Juru Parkir Wanita di Pasar Puan Maimun Kabupaten Karimun | Penulis oleh Nadiya Elfira

15. Kesempatan Kerja Karyawan Pada PT Bara Batu Ampar Prima (BBAP) di Desa Batu Ampar, Kecamatan Kemuning Kabupaten Indragiri Hilir | Penulis oleh Siti Almunaroh

16. Sikap Konformitas Mahasiswa dalam Menggunakan Masker Pada Era Pandemi | Penulis oleh Suci Hayatullah

17. Pekerja Perempuan Pada PTPN V Kebun Sei Lindai Terhadap Kesejahteraan Keluarga di Kecamatan Tapung Hulu Kabupaten Kampar | Penulis oleh Yuni Paradetama Simatupang

18. Adaptasi Keluarga dalam Proses Pembelajaran Online pada Masa Pandemik Covid-19 di Kota Pekanbaru | Penulis oleh Armi Liana Eka Safitri

19. Tekanan Kerja dan Strategi Kerja Yakult Lady di Kota Pekanbaru Pada Masa Pandemi Covid-19 | Penulis oleh Johannes Hasibuan

20. Lansia Penerima Program Keluarga Harapan di Desa Batang Tumu Kecamatan Mandah | Penulis oleh Agung Hari Ramadhan

21. Respon Masyarakat RW 019 Kelurahan Tuah Karya Terhadap Didirikannya Tempat Hiburan Chromatic Familly Karaoke di Kecamatan Tuah Madani Kota Pekanbaru | Penulis oleh Sri Rahayu Ningsih

22. Persepsi Masyarakat Terhadap Pembangunan Jalan Tol Pekanbaru-Padang (Seksi Pekanbaru-Bangkinang) di Desa Bukit Kratai | Penulis oleh Wendi Silitonga

23. Dampak Sosial Ekonomi dalam Pelaksanaan Program Tanah Objek Reformasi Agraria (Tora) di Desa Tanjung Kecamatan Koto Kampar Hulu Kabupaten Kampar | Penulis oleh Merza Sinta Lhartipsa

24. Tradisi Berburu Babi pada Masyarakat Nagari Limbanang di Kecamatan Suliki Kabupaten Lima Puluh Kota | Penulis oleh Nanda Afridal Putra

25. Kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Kampar dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah | Penulis oleh Ria Irafeni

26. Dramaturgi Aktivis Organisasi Ikatan Mahasiswa Sosiologi (IMS) Periode 2019-2020 FISIP UNRI | Penulis oleh Azimulya Akbar

27. Persepsi Masyarakat dalam Pengelolaan Dana Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Jaya Bersama Desa Koto Tinggi Kecamatan Rambah Kabupaten Rokan Hulu | Penulis oleh Nadia Rezki Aulia

28. Peran Komunitas Social Corner Dalam Menjadikan Pekanbaru Sebagai Kota Layak Pemuda | Penulis oleh Aini Gustin Cahyati

29. Perempuan Orang Tua Tunggal Dalam Institusi Keluarga di Desa Koto Tandun Kecamatan Tandun Kabupaten Rokan Hulu | Penulis oleh Iis Maharani Pratama Marpaung

30. Strategi Adaptasi Petenun Songket Silungkang di Desa Silungkang Oso Kecamatan Silungkang Kota Sawahlunto| Penulis oleh Fajar Fajrin

31. Pembentuk Identitas Kelompok Drum Corps Sang Surya SMA Muhammadiyah 1 Pekanbaru | Penulis oleh Riyan Abdul Ma'ruf

32. Modal Sosial dalam Pengembangan Wisata Alam Bukit Condong di Kelurahan Selensen Kecamatan Kemuning Kabupaten Indragiri Hilir | Penulis oleh Muardi Khotib 

33. Pengaruh Program Belt and Road Initiative Terhadap Pembangunan Jalan Tol Cisumdawu Jawa Barat | Penulis oleh Rahminati Rantasori

34. The Adaptation Strategy Of Bidikmisi University Students Of Riau In Completing Lecture Outside The Tima Of Responsibility | Penulis oleh Abdul Wahid

35. Modal Sosial Pada Bisnis Online "Warung Segar" di Pekanbaru | Penulis oleh Alpia Eva Lumbanbatu

36. Peluang dan Kendala Budidaya Ikan Lele dalam Konteks Pemerdayaan Masyarakat | Penulis oleh Andri Anashrullah

37. Persepsi Masyarakat Terhadap Pelacur Jalanan di RT 004 Kelurahan Bukit Batrem Kecamatan Dumai Timur Kota Dumai | Penulis oleh Arvanto Panggabean

38. Modal Sosial Pembudidaya Ikan Pada Unit Pembenihan Lele Alaskobar Farm di Desa Pandau Jaya Kecamatan Siak Hulu, Kabupaten Kampar | Penulis oleh Yuni Dawati Naibaho

Nah itulah sekilas penjelasan mengenai  topik 35+ Judul Skripsi Sosiologi Terbaru, Ini Contohnya. Semoga bermanfaat ya.

Sumber Referensi : 

https://jom.unri.ac.id 

Ikuti Sosiologi Info di Google News, klik disini !