-->

Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan

Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan
Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan

Sosiologi Info - Berikut penjelasan Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan.

Pembahasan kunci jawaban alternatif yang disajikan pada kesempatan ini di bagian BAB IX Seni Grafis. Dengan alur pembelajaran, seni grafis yaitu mendefinisikan pengertian seni grafis. 

Mengidentifikasi jenis karya seni grafis. Mendefinisikan teknik teknik seni grafis, dan praktek berkarya seni grafis. 

Setelah adik adik mempelajari materi pembelajaran di BAB IX ini diharapkan mampu untuk :

1. Mendefinisikan pengertian seni grafis

2. Mengidentifikasi berbagai jenis karya seni grafis

3. Mengidentifikasi beragam alat dan bahan berkarya seni grafis

4. Mengklasifikasikan beragam karya seni grafis

5. Berkarya seni grafis dengan menggunakan salah satu teknik dalam seni grafis untuk dipamerkan secara kelompok. 

Adapun beberapa materi atau peta materi dalam BAB IX yaitu bagian A. Pengertian Seni Grafis, bagian B. Jenis karya seni grafis dan teknik.

Kemudian, bagian C. Berkarya Seni grafis, bagian D. Uji Kompetensi, bagian E. Rangkuman, dan bagian F. Refleksi.

Pada kesempatan kali ini kita akan membahas soal yang ada di Bagian B. Jenis Karya Seni Grafis dan Teknik. 

Sebagaimana dilansir dari buku pelajaran Seni Budaya edisi revisi 2018 untuk kelas IX SMP/MTs. Dengan kontributor naskah oleh Milasari, Heru Subagio, Siti Masripah, dan Jelmanto. 

Diterbitkan oleh penyelia penerbitan Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud RI, cetakan ke 2 tahun 2018. 

Namun perlu diingat ya adik adik, pembahasan materi pembelajaran soal pertanyaan yang disajikan hanya sebagai tambahan bahan belajar saja.

Tidaklah menjadi jawaban mutlak yang benar 100 persen. Silahkan adik adik mengeksplorasi jawaban relevan lainnya.

Agar pemahaman adik adik bertambah. Jawab dulu dengan kemampuan adik adik semampunya untuk menjawab soal pertanyaan tersebut. 

Setelah itu, mari sandingkan jawaban adik adik dengan jawaban alternatif yang telah disajikan oleh tim redaksi di bawah ini dengan seksama ya. 

Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan

Setelah kamu belajar tentang pengertian dan jenis seni grafis, amati karya seni grafis di lingkungan sekolah kamu, lengkapi data berikut ini !

No | Nama Benda | Jenis Seni Grafis | Bahan

1. Kaos Olahraga, Cetak Saring, Kain

2. Batik, Cetak Saring, Kain Katun

3. Stempel, Cetak tinggi, bahan dasar karet

4. Foto, Cetak datar, Kertas

5. Uang kertas, cetak dalam, kertas

6. Kardus kemasan makanan atau minuman, Cetak tinggi, kardus

Penjelasan singkat mengenai teknik cetak

1. Cetak dalam

Seni cetak ini yang menggunakan klise dalam artinya bagian dalamnya akan menyerap tinta dan akan membekas pada kertas tersebut.

2. Cetak datar

Seni teknik cetak ini biasanya menggunakan klise datar dengan prinsip saling menolak dan juga menerima antara tinta dengan air. 

Cetak datar ini biasanya digunakan untuk memperbanyak hasil cetakan dengan media permukannya yang datar. 

3. Cetak Saring

Teknik ini biasanya menggunakan layar atau screen dengan cara kerapatan serat tertentu. Cetak saring juga disebut dengan sablon. 

4. Cetak Tinggi

Teknik cetak ini biasanya menggunakan klise atau acuan dan alat cetak yang bisa menghasilkan gambar dari bagian yang menonjol.  

Nah itulah adik adik jawaban alternatif yang dapat disajikan oleh tim redaksi, semoga dapat menambah wawasan adik adik dalam belajar.

Demikian penjelasan untuk Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 9 SMP Halaman 159 Tabel Nama Benda, Jenis Seni Grafis, Bahan.

Sebagaimana dilansir dari buku pelajaran Seni Budaya edisi revisi 2018 untuk kelas IX SMP/MTs. Dengan kontributor naskah oleh Milasari, Heru Subagio, Siti Masripah, dan Jelmanto. 

Diterbitkan oleh penyelia penerbitan Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud RI, cetakan ke 2 tahun 2018. 

Disclaimer jawaban alternatif diatas :

1. Jawaban diatas hanya sebagai tambahan bahan referensi belajar saja. Tidak menjadi jawaban yang mutlak benar 100 persen.

2. Silahkan adik adik mengeksplorasi jawaban relevan lainnya. Jangan hanya terpaku pada jawaban diatas saja.

3. Disarankan untuk adik adik menambah bacaan yang relevan agar dapat menambah dan membuka cakralawa pemahaman terbaru.

Ikuti Sosiologi Info di Google News, klik disini !