-->

Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Semester 1

Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Semester 1
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Semester 1

Tentunya Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Bagian B Esai Semester 1 yang dapat adik-adik baca, berikut pembahasannya.

Selanjutnya melansir dari buku pdf Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP Kelas IX yang di tulis oleh Siti Zubaidah, dkk.

Kemudian untuk penerbit oleh Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.

Selanjutnya buku pembelajaran ini merupakan edisi revisi 2018 cetakan ke 2. Lebih lanjut pada kesempatan ini adik adik akan membaca jawaban alternatif halaman 244 dan 245.

Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Bagian B Esai Semester 1 Kurikulum 2013

Lebih lanjut berikut ini soal dan jawabannya, yaitu :

1. Di berikan sebuah rangkaian listrik arus searah terdiri dari tiga buah lampu, dua buah sakelar, dan sebuah sumber arus listrik.

Gambar

Kemudian, manakah lampu-lampu yang menyala jika:

a. sakelar 1 tertutup, sakelar 2 terbuka

b. sakelar 2 tertutup, sakelar 1 terbuka

c. sakelar 1 tertutup, sakelar 2 tertutup

d. sakelar 1 terbuka, sakelar 2 terbuka

Jawaban

a. sakelar 1 tertutup, sakelar 2 terbuka

Jawabannya :

Jadi, ketika sakelar 2 tertutup dan sakelar 1 terbuka maka arus listrik tidak dapat mengalir pada rangkaian.

Lebih lanjut, hal ini di sebabkan ujung kutub positif baterai tidak bisa terhubung dengan kutub negatif baterai.

Jadi pada kondisi ini, tidak ada lampu yang menyala.

b. sakelar 2 tertutup, sakelar 1 terbuka

Jawabannya :

Kemudian, ketika sakelar 2 tertutup dan sakelar 1 terbuka maka arus listrik tidak dapat mengalir pada rangkaian. Hal ini karena ujung kutub positif baterai tidak bisa terhubung dengan kutub negatif baterai.

Jadi pada kondisi ini, tidak ada lampu yang menyala.

c. sakelar 1 tertutup, sakelar 2 tertutup

Jawabannya :

Ketika sakelar 1 tertutup dan sakelar 2 tertutup maka arus listrik dapat mengalir dari kutub positif baterai menuju lampu 1, lampu 2, dan lampu 3.

d. sakelar 1 terbuka, sakelar 2 terbuka

Jawabannya :

Jadi, ketika sakelar 2 terbuka dan sakelar 1 terbuka maka arus listrik tidak dapat mengalir pada rangkaian, sebab ujung kutub positif baterai tidak bisa terhubung dengan kutub negatif baterai.

2. Sebuah rumah menggunakan peralatan listrik seperti pada tabel di bawah ini!

Tabel

Selanjutnya berdasarkan rincian peralatan listrik dan waktu pemakaian rata-rata setiap hari, hitunglah biaya yang harus di bayarkan selama 1 bulan jika harga listrik Rp1000,00/kWh! (1 bulan = 30 hari)

Jawabannya :

  • W lampu -> 4 x (P x t) = 4 x (10 x 12 x 30 hari) = 14.400 Wh = 14,4 kWh
  • W seterika -> 1 x (P x t) = 1 x (300 x 3 x 30 hari) = 27.000 Wh = 27 kWh
  • W kulkas -> 1 x (P x t) = 1 x (100 x 24 x 30 hari) = 72.000 Wh = 72 kWh
  • W TV -> 1 x (P x t) = 1 x (50 x 6 x 30 hari) = 9.000 Wh = 9 kWh

Jadi, total Usaha dalam 1 bulan = W lampu + W seterika + W kulkas + W TV = 14,4 + 27 + 72 + 9 = 122,4 kWh
Jadi biaya dalam 1 bulan = Total usaha x harga pe kWh = 122,4 x Rp1000 = Rp122.400

3. Mengapa rangkaian listrik di rumah-rumah sebagian besar menggunakan rangkaian paralel?

Jawabannya :

Lebih lanjut, rangkaian listrik di rumah berbentuk paralel karena mampu memudahkan dalam penggunaan listrik.

Kemudian dengan adanya rangkaian paralel menjadikan satu sakelar tidak akan ikut mati apabila sakelar lain dimatikan.

Oleh karena itu penggunaan sakelar dalam jumlah banyak di rumah akan lebih mudah digunakan jika menggunakan rangkaian paralel.

4. Sebutkan tiga upaya yang dapat di lakukan untuk mencegah terjadinya bahaya penggunaan listrik!

Jawabannnya :

  • Meletakkan perangkat dan jaringan listrik jauh dari jangkauan anak-anak untuk menghindari bahaya.
  • Memastikan voltase perangkat sesuai dengan voltase jaringan listrik.
  • Memastikan kabel jaringan listrik tertutup sempurna.

5. Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar

Kemudian Hitunglah !

a. Hambatan pengganti
b. Arus listrik total yang mengalir pada rangkaian
c. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 9 Ω
d. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 6 Ω
e. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 1 Ω
f. Tegangan listrik pada hambatan 9 Ω
g. Tegangan listrik pada hambatan 6 Ω
h. Tegangan listrik pada hambatan 1 Ω

Jawaban :

a. Hambatan Pengganti

Rangkaian pada soal merupakan rangkaian listrik campuran, terdiri dari rangkaian paralel yang kemudian di seri dan terdapat 1 buah baterai.

Untuk menghitung R pengganti, pertama harus di cari R paralel:

  • 1/Rp = 1/R1 + 1/R2
  • 1/Rp = 1/9 + 1/6
  • 1/Rp = 2/18 + 3/18
  • 1/Rp = 5/18
  • Rp = 18/5 = 3,6 Ω
  • R pengganti = Rp + R3 + Rv
  • R pengganti = 3,6 + 1 + 0,4
  • R pengganti = 5 Ω

b. Arus listrik total yang mengalir pada rangkaian

Di ketahui:

R pengganti = 5 Ω

V = 10 Volt

Jawab:

  • V = I x R
  • I = V : R
  • I = 10 : 5
  • I = 2 A

Jadi arus listrik total pada rangkaian tersebut adalah 2 A.

c. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 9 Ω

Diketahui:

  • V total = 10 volt
  • V3 = 2 A x 1 Ω = 2 Volt
  • Vr = 2 A x 0,4 Ω = 0,8 Volt
  • V1 = V2 = V paralel
  • V total = V paralel + V3 + Vr
  • V paralel = V total – V3 – Vr
  • V paralel = 10 – 2 – 0,8
  • V paralel = 7,2 Volt
  • V paralel = V1 = 7,2 Volt
  • I1 = V1 : R1
  • I1 = 7,2 : 9
  • I1 = 0,8 A

Jadi arus listrik yang mengalir pada hambatan 9 Ω adalah 0,8 A.

d. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 6 Ω

pembahasan:

Diketahui:

V2 = 7,2 Volt
R2 = 6 Ω

  • Ditanya I2?
  • I2 = V2 : R2
  • I2 = 7,2 : 6
  • I2 = 1,2 A

Jadi arus listrik yang mengalir pada hambatan 6 Ω adalah 1,2 A.

e. Arus listrik yang mengalir pada hambatan 1 Ω

pembahasan:

Di ketahui:

V3 = 2 A x 1 Ω = 2 Volt
R3 = 1 Ω

Ditanya I2 ?

  • I3 = V3 : R3
  • I3 = 2 : 1
  • I3 = 2 A

Jadi arus listrik yang mengalir pada hambatan 1 Ω adalah 2 A.

f. Tegangan listrik pada hambatan 9 Ω

pembahasan:

  • V1 = V2 = V paralel
  • V totαl = V paralel + V3 + Vr
  • V pαralel = V total – V3 – Vr
  • V parαlel = 10 – 2 – 0,8
  • V pαralel = 7,2 Volt
  • V parαlel = V1 = 7,2 Volt

Jadi tegangan listrik pada hambatan 9 Ω adalah 7,2 Volt.

g. Tegangan listrik pada hambatan 6 Ω

Jawaban

Karena R1 dan R2 paralel maka keduanya memiliki tegangan listrik yang sama. Jadi tegangan listrik pada hambatan 6 Ω adalah 7,2 Volt.

h. Tegangan listrik pada hambatan 1 Ω

V3 = 2 A x 1 Ω = 2 Volt

Akhirnya itulah pembahasan untuk Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 244 245 Bagian B Esai Semester 1 Kurikulum 2013 semoga dapat menambah pengetahuan adik-adik ya.

Kemudian perlu di ingat yah adik-adik bahwa pembahasan kunci jawaban ini tidak 100% benar.

Selanjutnya adik-adik dapat menjadikan kunci jawaban pada laman ini sebagai referensi.

Lebih lanjut adik-adik juga dapat memperbandingkan dengan jawaban lain agar mendapat pemahaman yang komprehensif untuk jawaban yang lebih sempurna.

Penulis Kontributor Magang : Afra C

Ikuti Sosiologi Info di Google News, klik disini !